PENGARUH PENDEKATAN PEMODELAN MATEMATIKA TERHADAP KEMAMPUAN ARGUMENTASI SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 15 PALEMBANG
Abstract
Penelitian ini merupakan penelitian ekperimen yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran dengan pendekatan pemodelan matemtika terhadap kemampuan argumentasi siswa. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Negeri 15 Palembang. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas VIII.4 dan VIII.5 yang dipih secara acak: kelas VIII.5 sebagai kelas eksperimen dengan pembelajaran pemodelan matematika, sedangkan kelas VIII.4 sebagai kelas kontrol dengan pembelajaran konvensional. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes, dokumentasi, dan wawancara. Tes digunakan untuk mengetahui kemampuan argumentasi siswa setelah belajar dengan pendekatan pemodelam matematika. Setelah hasil tes dianalisis dan diolah maka dilakukan wawancara terhadap siswa yang hasil tesnya berkategori sangat baik dan sangat kurang terkait dengan jawabannya saat mengerjakan soal tes. Dari hasil analisis data penelitian menunjukkan bahwa kemampuan argumentasi siswa kelas eksperimen lebih baik dari kelas kontrol. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan pendekatan pemodelan matematika berpengaruh pada kemampuan argumentasi siswa dengan rata-rata sebesar 85,63
Â
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ang, K. C. (2006). “Mathematical Modelling,Technology and H3 Mathematicsâ€. The Mathematics Educator, 9 (2)
Ang K. C. (2009). “Mathematical Modelling and Real Life Problem Solvingâ€. Dalam B. Kaur, B. H. Yeap, dan M. Kapur (Eds) : Mathematical Problem Solving Yearbook 2009. Singapore : World Scientific.
Ang K. C. (2001). Teaching mathematical modeling in Singapore school. The Mathematics Educator, 6(1).
Biembengut, M. S., & Nelson, H. (2010). “Mathematical Modelling : Implikation in Teachingâ€. Dalam R. Lesh, P. L,. Galbaraith, C. R. Haines, dan A. Hurford (Eds) : Modelling Students Modeling Competencies.New York : Springer.
Depdiknas. (2006). Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Jakarta : Depdiknas.
Dobson, D. C. (2003). “Mathematical Modelling Lecture Notesâ€. http://www.math.utah.edu/~dobson/teach/5740/notes.pdf. Diakses pada tanggal 26 Desember 2014.
Emzir. (2011). Metodologi Penelitian Pendidikan Kuantitatif dan Kualitatif. Jakarta : Program Pasca Sarjana Universitas Negeri Jakarta.
Hartatiana. (2011). Pengembangan Soal Pemecahan Masalah Berbasis Argumen untuk Siswa Kelas V di SD Negeri 79 Palembang. Tesis. Palembang : Program Pascasarjana UNSRI.
Hutchings, M. (2007). Introduction to Mathematical Arguments. Academy press, Washington DC.
Indrawan. (2007). Pengembangan Soal PISA Berbasis Argument untuk Siswa SMP N 18 Palembang. Tesis. Palembang : Program Pascasarjana UNSRI.
Killpatrick, J., & Jane, S. (2002). Helping Children Learning Mathematics. Academy press, Washington DC.
Nursyahidah, F. (2012). Penenlitian Eksperimen. https://faridanursyahidah.files.wordpress.com/2012/05/penelitian-eksperimen_farida.pdf. Diakses tanggal 3 mei 2015.
Sari, E. F. P. (2012). Pengambangan Soal Matamatika Model PISA untuk mengetahui argumentasi siswa di SMP. Tesis. Palembang : Program Pascasarjana UNSRI.
Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung : Penerbit Alfabeta.
Vera, R. (2010). Penggunaan Soal-Soal Pemecahan Masalah (Problem Solving) untuk Melihat Kemampuan Berargument Siswa Kelas VII SMP Negeri 4 Palembang. Skripsi. Palembang : FKIP Universitas Sriwijaya.
Widiowati, S. (2007). Buku Ajar Pemodelan Matematika. Semarang : FMIPA Universitas Diponogoro.
DOI: https://doi.org/10.22342/jpm.10.1.3292.111-123
Jl. Srijaya Negara, Bukit Besar
Palembang - 30139 Indonesia
Jurnal Pendidikan Matematika is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Indexed in: