Sistem Pengaman Sepeda Motor Berbasis Perangkat Bergerak dengan Notifikasi dan Kendali Mesin

Dwi Ely Kurniawan, Muhamad Naharus Surur

Abstract


Abstrak

Kasus pencurian sepeda motor akhir-akhir ini menjadi perhatian.Teknik yang diterapkan oleh pencuri biasanya membobol dengan menggunakan kunci leter T.Penelitian ini mengusulkan untuk merancang sistem pengamansepeda motor menggunakan perangkat bergerak yang mampu memberikan peringatan dan alarm apabila ada pembobolan paksa terhadap pencurian, serta mampu mengendalikan mesin sepeda motor. Pengembangan perangkat lunak menggunakan metode unified process dengan memilih sistem operasi Android. Perancangan sistem memanfaatkan beberapa teknologiseperti mikrokontroller raspberry pi, sensor gerak, sensor getaran,  relay dan motor servo untuk simulasi percobaan serta alarm sirine.Hasil dari perancangan, mikrokontroller raspberry pi mampu mengirimkan notifikasi berupa pesan bahaya peringatan berdasarkan input sensor yang mendeteksi adanya getaran dan gerakan pada sepeda motor. Apabila terjadi tindakan pencurian terhadap sepeda motor, pemilik dapat menghidupkan alarm sirine melalui perangkat bergerak dan melakukan kendali mesin sepeda motor sebagai upaya pencegahan.

Kata kunci:sepeda motor, perangkat bergerak, notifikasi

Abstract

Cases of motorcycle thefts lately become a concern. The techniques applied by thieves usually break by using key letter T. This study proposes to design a motorcycle safety system using mobile devices are able to provide warnings and alarms when there is a forced burglary to theft, and is able to control the bike. Software development using unified process by selecting the Android operating system. The system design utilizes multiple technologies such as microcontroller raspberry pi, motion sensors, vibration sensors, relays and servo motors for simulation experiments as well as alarm siren. Results from the design, the microcontroller raspberry pi is able to send notifications in the form of danger warning message based on the input sensor which detects the presence of vibration and movement on a motorcycle. In the event of theft of the motorcycle, the owner can turn the alarm siren on your mobile device and perform control of the bike as prevention.

Keywords: motorcycle, mobile, notifications


Full Text:

1159-1165


DOI: https://doi.org/10.18495/jsi.v9i1.3445

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


SSN ONLINE      : 2355-4614

 

Recommended Tools

 

   

 

Indexing Sites

 

         Logo Grammarly Logo Mendeley Logo Mendeley      

 

Statistics

 

Flag Counter

View My Stats