PENERAPAN GOOGLE CLASSROOM DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA JARAK JAUH UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA

Rr Kuntie Sulistyowaty, Firdaus Firdaus

Abstract


Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya keaktifan siswa dalam pembelajaran matematika jarak jauh siswa kelas VII SMPN Negeri 1 Lahat Selatan. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan siswa dalam belajar matematika menggunakan Google Classroom. Metode penelitian menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus. Alat pengumpulan data menggunakan observasi, dokumentasi dan tes. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan keaktifan belajar siswa pada siklus I sampai siklus II dengan menggunakan google classroom. Pada siklus I pertemuan I persentase keaktifan siswa sebesar 9,6% , pada siklus I pertemuan II persentase keaktifan siswa sebesar 48%. Pada siklus II pertemuan I persentase keaktifan siswa sebesar 65% dan pada siklus II pertemuan II persentase keaktifan belajar siswa sebesar 87%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran jarak jauh google classroom dapat meningkatkan keaktifan belajar siswa kelas VII SMP Negeri 1 Lahat Selatan.

 


Keywords


Google classroom, keaktifan belajar, pembelajaran daring

Full Text:

PDF

References


Aminah, Izzati, N. (2020). Pengembangan modul pembelajaran berbasis STEM pada materi himpunan kelas VII SMP. Lentera Sriwijaya: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 2 (1), 67-76.

Dong, C., Cao, S., Li, H. (2020). Young Children’s Online Learning during COVID-19 Pandemic: ChineseParents’ Beliefs and Attitudes. https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S019074092031224X

Harjanto, Susetyo, A., Sumarni, S. (2019). Teacher’s experience on the use of google classroom. 3rd English language and literature international conference (ELLiC) 3: 172-178.

Hasan, B. (2020). Pemanfaatan google classroom dalam mata kuliah menggunakan media video screencast o-matic. Widya Wacana: Jurnal Ilmiah, 15, 1.

Herliandry, L.D., et al. (2020). Pembelajaran pada masa pandemi covid 19. Jurnal Teknologi Pendidikan, 22 (1), 65-70.

Mailizar, et al. (2020). Secondary School Mathematics Teachers’ Views on E-learning Implementation Barriers during the COVID-19 Pandemic: The Case of Indonesia. EURASIA Journal of Mathematics, Science and Technology Education, 2020, 16(7).

Martinez, J. (2020). Take this pandemic moment to improve education. https://edsource.org/2020/take-this-pandemic-moment-to-improve-education/633500, diakses 15 September 2020.

Maulida, A.H. et al. (2018). Pengaruh model discovery learning terhadap kemampuan komunikasi matematis dan keaktifan belajar siswa SMP. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 6 (1), 47–52.

Mishra, L., Gupta, T., Shree, A., (2020). Online teaching learning in higher education during lockdown period of Covid-19 pandemic. Journal of education reseach open.

Neilson, D., & Campbell, T. (2018). ADDING MATH TO SCIENCE. The Science Teacher, 86(3), 26-32.

Nurfalah, E. (2019). Optimalisasi e-learning berbasis virtual class dengan google classroom sebagai media pembelajatran fisika. Physics Education research Journal-Jurnal UIN Walisongo, 1(1), 46-55.

Poon, C.L., et al. (2016). Preparing student for twenty first century: A snapshot of Singapore’s approach. Educating for 21st century perspective, policies, and practice from around the world. Springer Singapore.

Ramadhani, et al. (2019). The Effect of Flipped-Problem Based Learning Model Integrated with LMS-Google Classroom for Senior High School Students. Journal for the Education of Gifted Young Scientists, 7(2), 137-158.

Romero, et al. (2015). Can serious games contribute to developing and sustaining 21st century skill. Games and culture, 10 (2), 148-177.

Suherman, E., et al. (2003). Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer Common Texbook (Edisi Revisi). Bandung: JICA UPI.

Sun, L., Tang, Y., & Zuo, W. (2020). Coronavirus pushes education online. Nature Materials, 20200205. https://doi.org/10.1038/s41563-020-0678-8.

Tampubolon, S. (2014). Penelitian Tindakan Kelas: Sebagai pengembangan profesi pendidik dan keilmuan. Jakarta: Erlangga

UNESCO IESALC. (2020). Covid-19 and higher education and solidarity to defeat the coronavirus. http://www.iesalc.unesco.org/en/wp-content/uploads/2020/04/COVID-19-EN-090420-2.pdf




DOI: https://doi.org/10.36706/jls.v2i2.12734

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Lentera Sriwijaya : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika



Lentera Sriwijaya : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika
Department of Undergraduate Program on Mathematics Education
Faculty of Teacher Training and Education
Sriwijaya University, Palembang, Indonesia
Kampus FKIP Bukit Besar
Jl. Srijaya Negara, Bukit Besar
Palembang - 30139 Indonesia
email: lenterasriwijaya@fkip.unsri.ac.id
contact person: +6281354633381 (Weni)

p-ISSN: 2685-9564 | e-ISSN: 2684-7175



Indexed in:

Soil Science - Jurnal Ecosolum Terakreditasi Sinta 4 Unhas (Journal of  Ecosolum Unhas Accredited Sinta 4)  width=120

Creative Commons License

Lentera Sriwijaya: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

 

View My Stats