PENGARUH HARGA MINYAK DUNIA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI, INFLASI, DAN PENGANGGURAN DI INDONESIA
Abstract
The purpose of this research is to analyze the influence of oil prices fluctuations to Indonesia macroeconomics that is economic growth, inflation, and unemployment from 1988 to 2018. The data analysis technique uses Vector Autoregressive (VAR). The result showed that oil price fluctuations in the amount of one standard deviation will gives a positive influence to economic growth, inflation rate, and unemployment which each has 0,001 percent, 0,001 percent, and 0,002 percent.
Keyword : World Oil Prices, Economic Growth, Inflation, and Unemployment
Abstrak
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh fluktuasi harga minyak dunia terhadap variabel makroekonomi Indonesia yaitu pertumbuhan ekonomi, inflasi, dan angka pengangguran dari tahun 1988 sampai dengan 2018. Teknik analisis data menggunaan Vector Autoregression (VAR). Hasil analisis menunjukkan bahwa guncangan yang terjadi pada fluktuasi harga minyak dunia sebesar satu standar deviasi akan memberikan pengaruh positif terhadap pertumbuhan ekonomi, inflasi serta pengangguran yaitu masing-masing sebesar 0,001 persen, 0,001 persen, dan 0,002 persen.
Kata Kunci : Harga Minyak Dunia, Pertumbuhan Ekonomi, Inflasi, dan Pengangguran
Article Statistic
Abstract view : 1907 timesPDF (Bahasa Indonesia) views : 1012 times
How To Cite This :
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 sodik dwi purnomo, istiqomah istiqomah, lilis siti badriah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.